ADA Band
Yes, gue lagi addicted to ADA Band. Setelah spending New Year\’s Eve with ADA Band, sepertinya gue jadi mulai kecanduan (atau trend sesaat?). Semalem di TPI ada Musik Asyik bersama ADA Band. Minggu depan di Indosiar ada 1 jam bersama ADA Band. Apa yang bikin suka? pasti si Donnie yang ganteng banget itu, nyanyinya santai, kostum panggung juga santai, apalagi suara, musik dan tampangnya itu…
Selama beberapa hari, playlist winamp isinya ADA Band mulu, mungkin udah telat kali ya, ko gue baru nyadar lagu-lagunya mereka enak-enak semua, meskipun nadanya agak mirip-mirip.
Kencan Rahasia Langit Tujuh Bidadari Tak Bisa Lagi Menyayangmu Canda, tawa dan tangis
Iringi hari ..
Warnai cerita kitaDosakah bila aku
Mencintaimu
Yang telah berdua dengannyaGilanya kau beriku sepercik harapan
Reff :
Cantikku, kau bagaikan bunga mawar indah
Harum semerbak menggoda
Bungaku, durimu menggoreskan pedih
Merobek indahnya cintaSudah hapus saja Kisah cinta kitaDengan sekuntum kesedihan
Terima kasih padaKencan rahasiaTuk sejenak milikimu
Naifnya kau beriku sepercik harapan
Inginku meraih bintang
kuingin seperti bintang
cahya nya tebarkan
rasa indah di hati
yang kilaunya taburkan bias-bias cintakuyakin kubisa bawamu terbang ke angkasa
menembus pelangi lewati langit 7 bidadari
ku yakin ku bisa temani jasadmu sepanjang umurkubila malam tanpa bintang
ku akan menjadi bintang
kan ku beri terang
hingga rasa benderang membuatmu bahagia sepanjang hangatnya malamlantunan kidung cinta mengalun sedih
terlintas saat dulu kau sudahi aku
bagai langit runtuh hancurnya jiwaku
terhimpit kelutnya kepedihan batinku R:mengapa sekarang kau inginkan ku lagi
agar kau toleh luka yang kedua kali
tak mungkin kubisa lagi menyayangmu
sementara sakitnya masih membayangitiada puaskah kau campakkan diriku
luluhkan segala makna sucinya hadirku
bagai langit runtuh hancurnya jiwaku
terhimpit kelutnya kepedihan batinkubukan ku tak bisa maafkan dirimu
namun hatiku tlah tertutup untukmu
hindari lagumuSegudang Cinta Hitam & Putih Kemanakah lirih gemercik hujan
seiring hembusan angin yang
membelaiku menyapa sepiku
dan hanyutkan rasa inikau tinggalkan aku
sementara ku menggilaimu
inginkan segudang cintamu
sampai nanti desah akhir nafaskuR:
usah kau tangisi
biarku sendiri
nikmati pedihnya luka
tanpamu dipelukankuhancur hati ini
tak terbayangkan kau gadaikan
cintamu pada semestinya
kumiliki nikmat anugrah illahiBack to R:
#
Sungguhku tak mampu menepis bayangmu
karena kuhanya bisa mencintaimuBack to R:
Karena kuhanya bisa mencintaimu…Ku jatuh cinta lagi
Tuk ke sekian kali
Saat pandangan kita menyatuMenatap langit biru
Terlukis senyum cerah
Tebarkan warna-warni
Taburi kehidupankuReff:
Ku terlahir untuk…mu
Mengukir indah dunia
Kau mataku penuntun jalanku
Terangi malam tak lagi gelap
Berhiaskan kasih nan suciDi dalam hidup ini
Tak ada yang sempurna
Ada hitam dan putih dalam s\’gala
Ucap dan lakuKembali ke: Reff
Bridge:
Sumpah mati sayangku padamu
Tak kan ada yang gantikan
Darat dan lautan kusatukan
Demi keagungan cintaKembali ke: Reff
Ku terlahir untukmu
Ku terlahir hanya untukmuDirimu selalu
Taburkabn cahaya di benakku dan kalbukumeskipun takdir
tak hendaki kita tuk bersama
namun ku masih
menyayangmu, menantimukemanakah
cinta ini
kupersembahkan
tanpamu yang jujur mendampingiku
ceriakanku
di setiap hela nafaskuTiadakah jalan
mempersatukan kasih kita seutuhnyaaku manusia mungkin tiada pernah tuk mengerti
akan terjadi terhadapnya
digariskanNyaakankah cinta selalu ada
tanpa pelukmu yanghangat mesra temani diriku bahagiakamku
hingga akhir hidupku
Updated: October 4, 2007 • Posted in Review
go ada band GOwh!!!!,,lagunya bagus2 tau!, apalagi yang segudang cinta ma tak bisa lagee menyayangmu!!,, wuih, gw bgd tuh,,